Review Game Blockman Go yang Hampir Mirip dengan Minecraft

Hampir mirip dengan Minecraft, game Blockman Go dapat dijadikan sebagai pilihan bagi Anda yang ingin mencari suasana baru. Di dalamnya sendiri juga terdapat adanya mini games sehingga dijamin tidak akan pernah membuat bosan.
Bahkan bagi pemula sepertinya juga tidak akan menemukan adanya kesulitan berarti ketika tengah memainkannya. Jika Anda tertarik buat memainkan game tersebut, maka baca reviewnya terlebih dahulu sebagai bahan referensi.
Sekilas Tentang Game Blockman Go
Jika Anda merupakan penyuka game balok, maka Blockman Go ini dapat dijadikan sebagai pilihannya. Ini merupakan permainan sandbox di mana pertama kali dimiliki oleh Garena sekaligus akan menawarkan pengalaman terbaiknya.
Bahkan pihak Garena juga akan memberikan kesempatan bagi gamer guna menuangkan kreativitasnya ke dalam sebuah game Blockman Go ini. Anda juga dapat menjelajahi dunia di dalamnya tanpa adanya batasan tertentu.
Selain itu, terdapat juga sebuah minigames yang menawarkan kualitas cukup tinggi termasuk adanya Party Street. Para player nantinya akan diajak buat masuk ke dalam dunia baru serta berkenalan dengan budaya hip hop di dalamnya.
Agar seorang player dapat menjadi pemenang utama, maka harus menyelesaikan 15 level yang tersedia terlebih dahulu. Setiap level itulah akan menguji skill pemain ke dalam berbagai misi mulai dari balapan, survival ataupun kerja sama menarik.
Apabila Anda baru pertama kali masuk ke dalam game Blockman Go ini sepertinya tidak perlu merasa khawatir. Sebab untuk aksesnya juga sangat mudah, tetapi di dalamnya mempunyai keamanan cukup tinggi berkat adanya fitur pemindaian virus secara berulang-ulang.
Bukan hanya diberikan keleluasaan untuk bermain games di dalamnya saja, tetapi player juga dapat membuat games mereka sendiri sesuai keinginan. Sudah ada panduan jika Anda berencana untuk membangun permainannya sendiri.
Jika Anda tertarik untuk membuat jalannya permainan lebih seru, maka mainkan bersama dengan teman. Untuk bisa memainkannya, Anda harus menyediakan adanya koneksi internet mendukung terlebih dahulu.
Tenang saja! Blockman Go juga dapat dimainkan baik melalui perangkat Android ataupun iOs. Itulah mengapa, Anda dapat menggunakan perangkat di mana sesuai dengan kebutuhan saja.
Fitur yang Terdapat di Blockman Go
Tidak bisa dipungkiri bahwa permainan sandbox atau balok mampu memberikan keseruan tersendiri bagi pemainnya. Terlebih lagi bagi mereka yang sangat suka dengan sebuah permainan di mana mampu mengasah kreativitas mereka.
Seperti dari game Blockman Go ini di mana tidak boleh dilewatkan begitu saja. Guna mendukung aktivitas bermain para gamer, permainan tersebut juga sudah dibekali dengan adanya sejumlah fitur menarik di dalamnya.
-
Menyediakan Permainan yang Menarik
Fitur paling unggulan dari permainan ini adalah adanya pilihan permainan cukup beragam dan menarik. Dengan hadirnya minigames, Anda tidak perlu pusing lagi akan merasa bosan ketika berada di dalamnya.
-
Tersedia Permainan untuk Segala Umur
Bukan hanya itu saja, game Blockman Go ternyata juga mempunyai permainan di mana cocok untuk segala umur. Ini tentu dapat menjadi pilihan terbaik bagi para orang tua di mana tengah mencari sebuah permainan yang cocok untuk anak-anak.
-
Fitur Pembaharuan Secara Otomatis
Sebagai seorang pemain, Anda pastinya ingin selalu merasakan fitur terbaru yang ada di dalamnya bukan. Salah satu fitur menarik yang disediakan oleh permainan ini adalah tersedianya fitur pembaruan secara otomatis di dalamnya.
-
Tersedia Mesin untuk Pemindai Virus
Fitur lainnya yang terdapat di dalamnya adalah adanya mesin pemindai bernama Virus Total. Keberadaan dari fitur itulah dapat digunakan buat mengatasi adanya serangan virus pada game.
Kelebihan yang Ditawarkan Oleh Game
Bukan hanya punya fitur beragam saja, game Blockman Go ternyata juga mempunyai sejumlah kelebihan di dalamnya. Berikut ini adalah beberapa kelebihan yang ditawarkan oleh permainan Blockman Go ini.
-
Mempunyai Gameplay yang Sangat Seru
Kelebihan pertama di mana ditawarkan oleh permainan adanya adanya gameplay sangat seru dan menarik. Terlebih lagi juga sudah tersedia adanya pilihan permainan yang sangat lengkap.
Mulai dari Blocky Cars hingga Bed Wars dapat ditemukan di dalamnya. Selain bisa bermain sendiri, Anda juga dapat mengajak teman untuk merasakan keseruannya bersama.
-
Menyediakan Fitur Chat
Jika Anda ingin berinteraksi dengan teman bermain, maka permainan tersebut juga sudah menyediakan adanya fitur chat di dalamnya. Fitur itulah dapat dimanfaatkan untuk berkomunikasi ataupun memperluas jaringan pertemanan.
-
Kualitas Grafis yang Unggulan
Berbicara mengenai sebuah permainan, kualitas grafis ternyata sangat penting bagi seorang gamer. Sebab kualitas grafis akan menentukan nyaman tidaknya seseorang dalam bermain di dalamnya.
Untungnya, Blockman Go ini juga menawarkan adanya kualitas grafis unggulan di dalamnya. Bukan hanya itu saja, tetapi efek suara sekaligus musiknya juga benar-benar dapat dirasakan oleh player.
Permainan sandbox ternyata masih dijadikan sebagai andalan bagi sebagian besar para gamer terutama untuk meningkatkan kreativitas. Game Blockman Go inilah dapat dijadikan sebagai bahan referensi bagi Anda yang mencari permainan bernuansa baru.